Category: Games

Games News

Tidak Mau Kalah, Indonesia Punya Game Delevoper Keren!!

Indonesia memiliki game developer lokal yang berkembang dan dinamis, dengan banyak game developer lokal berbakat yang menciptakan game inovatif dan berkualitas tinggi. Berikut beberapa game developer ternama di Indonesia: Agate International Salah satu studio pengembangan game terbesar di Asia Tenggara. Dikenal mengembangkan berbagai genre game, termasuk game seluler, PC, dan konsol. Telah mengerjakan judul-judul seperti […]

Kevin Lianto Djaya

Gadget Games News

Acer Hadirkan Predator Gamers Festival!!

Melanjutkan komitmen menyediakan produk terbaik memenuhi kebutuhan gamers, designers, dan video editor, Acer melalui Predator Gaming Indonesia menghadirkan promo jelang akhir tahun, Predator Gamers Festival. Banyak penawaran dan promo menarik di  Predator Gamers Festival, ada kesempatan untuk menyaksikan Grand Final APAC Predator League 2025 yang akan diadakan awal tahun depan di Kuala Lumpur, Malaysia, apabila […]

Kevin Lianto Djaya

Games News

Samsung Luncurkan Platform Game Cloud Gratis untuk Perangkat Galaxy!

SiTeknoBanget.com – Samsung baru saja meluncurkan platform game mobile gratis untuk perangkat Galaxy di Amerika Utara. Perusahaan telah menguji layanan ini dalam versi beta sejak tahun lalu dengan aplikasi Game Launcher, kini bernama Samsung Gaming Hub. Dalam peluncuran ini, tersedia 23 permainan, termasuk Monopoly Go, Candy Crush Saga, Homescapes, dan Honor of Kings. Semua permainan […]

Aji Mahendra

Games News

Game Science Beri Sinyal Hadiah Pada Akhir Tahun 2024

Developer game Black Myth: Wukong, Game Science, memberikan sedikit bocoran akan ada hadiah yang diberikan pada akhir tahun ini. Dikutip dari IGN, setelah berhasil mendapat penghargaan penghargaan Game of the Year dari Golden Joysticks, salah satu pendiri Game Science Feng Ji mendorong orang-orang yang belum membeli game Black Myth: Wukong. “Tentu saja, kamu mungkin sudah […]

Ahmad Fajar

Games News

RRQ Kazu dan Bigetron Delta Harapan Terakhir Indonesia di FFWS

Setelah melewati babak Knockout Stage selama 2 pekan, dua tim Indonesia RRQ Kazu dan Bigetron Delta akan segera berlaga di fase terakhir Free Fire World Series (FFWS) Global Finals 2024 di Rio de Janeiro, Brasil. Kedua tim ini akan menghadapi 10 tim esports Free Fire terbaik dari Thailand, Vietnam, dan Brasil, di babak Point Rush […]

Kevin Lianto Djaya

Games Tech

Pembaruan Besar ‘Escape From Tarkov’: Sistem Matchmaking Diperbarui Total!

SiTeknoBanget.com – Sebuah pembaruan baru untuk game Escape From Tarkov akan dirilis hari ini. Meskipun hanya ada satu perubahan, dampaknya cukup besar karena sistem matchmaking dirombak secara menyeluruh. Dilansir dari Forbes.com (21/11/24),pembaruan ini telah dikonfirmasi melalui saluran media sosial resmi Escape From Tarkov. Proses instalasi pembaruan ini telah dimulai dan diperkirakan memakan waktu sekitar enam […]

Aji Mahendra

Games

Menelusuri Dunia Open World Game PS3: Pilihan Terbaik dan Menarik

Open world game PS3 merupakan salah satu genre yang begitu digemari oleh para gamer. Dengan kebebasan yang diberikan kepada pemain untuk menjelajahi dunia virtual tanpa batasan, jenis game ini adalah bentuk hiburan yang tak lekang oleh waktu. PS3, yang diluncurkan oleh Sony, menghadirkan banyak judul game berkualitas tinggi yang mampu membius para penggemarnya. Dalam artikel […]

Aji Mahendra

Games News

Siap!! Game Xbox Berada di Genggamanmu

Berita gembira bagi para penggemar Xbox! Microsoft tengah mempersiapkan gebrakan baru yang akan semakin memanjakan para gamer. Rencananya, raksasa teknologi ini akan menghadirkan game-game Xbox yang bisa dimainkan langsung di perangkat ponsel pintar. Apa Sebenarnya yang Dilakukan Microsoft? Langkah Microsoft ini sejalan dengan tren gaming yang semakin mengarah ke portabilitas. Dengan semakin canggihnya teknologi ponsel […]

Kevin Lianto Djaya

Games News

Game Blockchain Menjamur Kembali, Apa NFT Comeback?

Perhatian telah tertuju pada kemunculan kembali game blockchain belakangan ini. Setelah beberapa waktu mengalami perubahan popularitasnya, kini genre game yang menggunakan teknologi blockchain menunjukkan kebangkitan yang cukup berarti. Maka timbul pertanyaan, apakah ini menandakan era keemasan NFT (Non-Fungible Token) yang kembali? Kembali populernya game blockchain juga mengundang pertanyaan mengenai kemungkinan kembali booming-nya NFT. NFT, sebagai elemen krusial dalam ekosistem permainan blockchain, berpotensi menjadi tren yang mendominasi kembali. Kemungkinan Comeback NFT Beberapa hal yang mendukung kemungkinan comeback NFT: Keunikan dan kelangkaan NFT memberikan nilai yang unik dan […]

Kevin Lianto Djaya

Games

Microsoft Flight Simulator 2024: Menghadapi Tantangan Loading Menu yang Tak Berujung

Game simulasi penerbangan milik Microsoft, Flight Simulator 2024, yang baru saja rilis pada 19/11 segera mendapatkan rating buruk karena permasalahannya. Para pemain Flight Simulator 2024 mendapatkan tantangan baru yaitu melewati loading yang berhenti di 97%, bahkan ada yang melaporkan terjebak di sekitar enam persen. Dikutip dari IGN, banyak pemain yang melaporkan bahwa mereka menunggu selama […]

Ahmad Fajar